Anda melihat atau mengetahui dugaan Tindak Pidana Korupsi atau bentuk pelanggaran lainnya yang dilakukan pegawai LLDikti8, silahkan melapor melalui WBS-LLDikti8. Jika laporan anda memenuhi syarat/kriteria, maka laporan Anda akan diproses lebih lanjut.
Pada bagian “Data Pribadi” diisi dengan data yang tidak melekat langsung pada diri Anda (pergunakan data samaran). Anda tidak perlu khawatir terungkapnya identitas diri anda karena LLDikti8 akan MERAHASIAKAN & MELINDUNGI Identitas Anda sebagai whistleblower. Sebagai bentuk terimakasih kami terhadap laporan yang Anda kirim, kami berkomitmen untuk merespon laporan Anda selambat-lambatnya 7 (tujuh) hari kerja sejak laporan Anda dikirim.
Whistleblowing System LLDIKTI Wilayah VIII
WBS-LLDIKTI8 © 2022 All Rights Reserved.