Kepada:Yth. Bapak/Ibu Rektor/Ketua/ DirekturPerguruan Tinggi Swasta di Lingkungan LLDIKTI Wilayah VIIIdi Tempat Dengan hormat, Semoga Bapak/Ibu selalu dalam lindungan Ida Sang Hyang Widhi Wasa/ Tuhan Yang Maha Esa. Sehubungan akan dilaksanakannya RAT KPN “Pradnya Kerthi” Tahun Buku 2024 pada tanggal 4 Pebruari 2025 di Aula Bima LLDIKTI Wilayah VIII, maka bersama ini kami mohon bantuan …
